Alat dan Bahan
- Susu
- Cuka biasa
- Cangkir
- Sendok
- Tissue
- Saringan
Cara:
- Siapkan susu hangat (30 detik di microwave cukup)
- Masukkan 1 sendok makan cuka untuk setiap cangkir susu
- Aduk hingga muncul bongkahan bongkahan berwarna putih
- Saring
- Keringkan dengan susu
- Bentuklah sesukamu
- Biarkan mengering
- Benda tersebut akan menjadi sangat keras
Tahukah kalian bahwa sebenarnya benda putih tersebut adalah kasein yang terdapat pada susu? Kasein adalah materi yang menyediakan sebagian besar protein pada susu.
No comments:
Post a Comment