Pancasila
- Pra perumusan
- Sudah menjadi kebiasaan hidup dari budaya masyarakat
- Berbagai organisasi politik memeperjuangkan nilai-nilai tertentu sesuai kepentingannya
- Perumusan dan penetapan:
- 3 penggagas:
- Ir Soekarno
- Moh yamin
- Soepomo
- Piagam Jakarta
- Penetapan pancasila pada sidang PPKI
- Dasar berdirinya NKRI
- Dasar penyelenggaraan negara
- Dasar partisipasi warga
- Dasar pergaulan antar warga
- Dasar konstitusi nasional
- Mempersatukan bangsa
- Membina bangsa ke tujuannya
- Memberi tekad untuk memperjuangkan identitas bangsa
- Ketuhanan yang maha esa
- Negaramenjamin hak beragama
- Negara membina sikap positif warga kepada tuhan YME
- Kemanusiaan yang adil dan beradab
- Menjamin HAM
- Melaksanakan ubungan positif sengan negara lain
- Persatuan Indonesia
- Negara menjamin eksistensi dan kelangsungan NKRI
- Memelihara bhineka tunggal ika
- Kerakyatan yang di pimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan
- Pemerintahan yang berprinsip kedaulatan rakyat
- Negara mengakui hak politik warga
- Prinsip desentralisasi
- Demokrasi dengan musyawarah untuk mufakat
- Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
- Prinsip Subsidaritas
- Mengembangkan sistem jaminan sosial
- Menciptakan sistem hukum untuk menjamin keadilan sosial
- Memberi arah mengenai kebaikan yang hendak diwujudkan
- Menghormati HAM
- Pembangunan yang demokratis
- prioritas pada penciptaan taraf minimum keadilan sosial
- Menghargai kemajemukan bangsa
- Memelihara persatuan bangsa
- Mengedepankan kepentingan bangsa
- Menjaga nama baik bangsa
- berusaha mengharumkan nama bangsa
- Memupuk nasionalisme dan patiotisme
- Mempertahankan NKRI
- Memenuhi hak dan kewajiban
- Berpartisipasi dalam berbagai proses dan tahapan penyelenggaraan negara secara bertanggungjawab
- Penyelenggaraan negara yang transparan dan akuntabel
No comments:
Post a Comment